Rabu, 14 Maret 2012

Sholat Dhuha dan Berzikr bersama




Assalmualaikum WR.WB
 
 Halo! mbaabroow/masbroow aku disini ROMAN DIDIN akan menjelaskan tentang ilmu islam yang bermaksud mengapa kita harus sholat dhuha mari kita simak dibawah ini :


Mengapa harus sholat dhuha ?

Pada kajian hadist Arba’in ke-26 bagian utama telah dijelaskan bahwa hadist ini juga menjelaskan fadhilah shalat Dhuha. Yang demikian ini karena salah satu redaksinya menyatakan : “setiap salah seorang diantara kamu memasuki pagi harinya, pada setiap ruas tulangnya ada peluang sedekah : setiap ucapan tasbih ( subhanallah ) adalah sedekah, setiap hambalah ( ucapan Alhamdulillah ) adalah sedekah, setiap takbir (ucapan allahu akbar ) adalah sedekah, amar ma’ruf adalah sedekah, nahi munkar adalah sedekah, semua itu cukup tergantikan dengan dua raka’at dhuha.”
( HR Muslim, hadist no. 720 ). Ha diatas menjelas betapa allah swt adalah Dzat Yang Maha Pemurah, betapa tidak :

 1. Kenikmatan Allah kepada manusia sagat banyak dan begitu melimpah, sekiranya manusia diminta penghitungnya, niscaya tidak akan mampu ( QS An-Nahl:18 ), dan semua kenikmatan ini menuntut manusia untuk menyusukurinya, jika menghitung saja tidak mampu, bagaimana memumaikan syukurannya?

 2. Manusia diciptakan memiliki 360 ruas, Bersama 360 ruas ini terdapat berbagai kenikmatan yang juga tidak dapat di hitung. Setiap ruasulang ini memliki tugas untuk bersedekah untuk bersedakah, sebagai rasa syukur kepada allah yang telah menciptakanya dan tugasnya ini mesti ditunaikan manusia pada setiap harinya. Artinya, paling tidak, setiap hari manusia harus bersedakah sebanyak 360 kali atas nama 360 ruas ini. Hal ini tentunya sangat berat dan sulit. Namun, Allah Yang Maha Pengasih dan Pemurah, melalui Rasulullah saw, menjelaskan bahwa tugas bersadakah sebanyak 360 kali itu cukup tergantikan oleh raka’at shalat Dhuha.




Wasslamualaikum WR.WB

0 komentar:

 
Design by Free WordPress Themes | Bloggerized by Lasantha - Premium Blogger Themes | Online Project management